Nurturing natural talents

Ingin Jadi Pustakawan?

Ingin Jadi Pustakawan?

Pustakawan   Deskripsi Pekerjaan: • Mengelola perpustakaan. Bisa perpustakaan kota, sekolah, universitas, dan sebagainya. • Bertugas melakukan proses pengelolaan beragam bahan bacaan, mulai dari proses seleksi, membuat katalog dan    klasifikasi, bibiliografi, dan merawat koleksi beragam bahan bacaan yang ada. • Melakukan penelitian untuk mengelola...

Ingin Jadi Recruitment Staff?

Ingin Jadi Recruitment Staff?

Recruitment Staff   Deskripsi Pekerjaan: • Mencari staff baru sesuai dengan kebutuhan organisasi. Termasuk memasang iklan lowongan kerja pada media cetak dan elektronik. • Membuka stan perekrutan pada acara bursa kerja dengan melakukan koordinasi dengan pihak terkait. • Melakukan panggilan telpon terhadap calon staff yang sesuai dengan kriteria. •...

Ingin Jadi Ahli Desain Grafis

Ingin Jadi Ahli Desain Grafis

Desain Grafis   Deskripsi Pekerjaan: • Menggunakan software komputer untuk membuat tampilan grafis guna memenuhi kebutuhan komersial yang spesifik, seperti logo, kemasan, dan tampilan pada website serta beragam program komputer. • Melakukan koordinasi dengan berbagai pihak, salah satunya dengan pihak manajemen, sales, dan art director. • Melakukan...

Ingin Jadi Copy Writer?

Ingin Jadi Copy Writer?

Copy Writer   Deskripsi Pekerjaan: • Membuat tulisan tentang iklan untuk mempromosikan barang dan jasa. Bentuk media promosi itu bisa berupa artikel, buletin, brosur, dan media promosi lainnya. • Mempresentasikan ide dan iklan pada manajemen di perusahaan/klien sebelum iklan itu diluncurkan di media komunikasi massa. • Melakukan diskusi dan curah pendapat...

Ingin Jadi Ahli Listrik?

Ingin Jadi Ahli Listrik?

Ahli Listrik   Deskripsi Pekerjaan: • Memasang, merawat, dan memperbaiki alat-alat dan instalasi kelistrikan. • Membuat perencanaan tata letak alat-alat dan instalasi kelistrikan. Termasuk membuat perencanaan dengan sketsa dan cetak biru. • Melakukan perekaman dan pencatatan atas pemasangan, perawatan, dan perbaikan alat-alat dan instalasi...